, ,

Sanad, Matan dan Rawi (Materi Bab III Al Qur'an Hadits Kelas 6)

    Dalam membahas sebuah hadits, kita akan mendengar istilah Sanad, Matan dan Rawi. Berikut ini penjelasan singkat tentang pengertian istilah-istilah tadi:

1. Sanad, yaitu orang-orang yang meriwayatkan hadits dari tingkatan sahabat hingga hadits itu sampai kepada kita.

contoh di LKS halaman 39 :

 عَنْ عَبْدِ اللَّهِ بْنِ عُمَرَ رَضِيَ اللَّهُ عَنْهُمَا: أَنَّ رَسُولَ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ قَالَ


2. Matan, yaitu isi dari hadits.

contoh di LKS halaman 39 :

الْيَدُ الْعُلْيَا خَيْرٌ مِنْ الْيَدِ السُّفْلَى. فَالْيَدُ الْعُلْيَا هِيَ الْمُنْفِقَةُ، وَالسُّفْلَى هِيَ السَّائِلَةُ


3. Rawi, yaitu penyampai hadits atau periwayat hadits.

contoh di LKS halaman 39 :
(رواه البخار و يملسم)

Oleh : Lilik Stiawan, S.Pd.I

29 comments:

  1. Lilik Stiawan, S.Pd.I
    Guru Mapel Al Qu'ran Hadits

    ReplyDelete
  2. Nama : Avira tri hapsari
    Kelas: 6b

    ReplyDelete
  3. Muhammad Musyafa Arrozaq kelas 6b

    ReplyDelete
  4. Destalifa Natzwa Brilliantni
    6A/09

    ReplyDelete